MENGENAL DURIANBuah durian sudah dikenal di Asia Tenggara sejak abad ke-7 M. Tanaman durian berasal dari hutan Malaysia, Sumatera, dan Kalimantan yang berupa tanaman liar. Kemudian, tanaman ini mulai menyebar ke rah Barat, yaitu ke Thailand, Birma, India, [...]
Home » Archives for Mei 2013
LALAT BUAH (Bactrocera sp.)

LALAT BUAH (Bactrocera sp.)Lalat buah (Bactrocera sp.) adalah hama yang banyak menyerang buah-buahan dan sayuran. Anggota ordo Diptera ini kerap menggagalkan panen yang dinanti petani buah dan sayur. Sayuran seperti kubis [...]
pH TANAH
DERAJAT KEASAMAN TANAH (pH TANAH)Kunci Kesuburan TanahTanah merupakan media tumbuh alami yang menyediakan makanan (unsur hara) bagi kelangsungan hidup tumbuh-tumbuhan (tanaman). Agar tanaman mampu berproduksi optimal berkesinambungan, kualitas tanah [...]
TUNGAU (MITES)

TUNGAUTungau adalah sekelompok hewan kecil bertungkai delapan yang menjadi anggota superordo Acarina. Tungau berbeda dengan serangga (Insecta), tetapi lebih dikategorikan pada laba-laba. Hingga saat ini terdapat puluhan [...]
KANDUNGAN DAN MANFAAT TOMAT
KANDUNGAN TOMATTomat merupakan salah satu jenis tanaman yang mempunyai manfaat ganda, yaitu sebagai buah dan sayur. Tanaman tomat banyak dikonsumsi sebagai buah karena rasanya enak, segar dan kaya akan nilai gizi. Buah tomat yang berasa agak asam ini [...]
THRIPS

Kingdom : AnimaliaPhylum : ArthropodaClass : InsectaSubclass : PterygotaOrdo : ThysanopteraHama thrips sangat mudah ditemukan di areal pertanaman. Bentuk tubuhnya langsing dengan panjang 1-2 mm, [...]
CABE (Capsicum annum)
MENGENAL TANAMAN, KANDUNGAN DAN MANFAAT, BUDIDAYA, HAMA PENYAKIT TANAMAN, ANALISA USAHATANIcabeTANAMAN cabeTanaman cabe pada dasarnya terbagi atas dua golongan utama, yaitu cabe besar (Capsicum annum L.) dan cabe rawit (Capsicum frutescens L.) cabe besar [...]
HAMA PENYAKIT TANAMAN KENTANG
HAMA PENYAKIT TANAMAN KENTANGTanaman kentang tergolong tanaman yang sangat rentan terhadap serangan hama dan penyakit baik pada musim hujan maupun musim kemarau. Penanaman kentang pada musim hujan sangat rentan terhadap serangan busuk Phytophthora dan [...]